detikNews
Bank Century: Seberapa Penting Bagi Stabilitas Ekonomi
Pengawalan Bank Indonesia ternyata mampu menjaga stabilitas ekonomi nasional di tengah kasus kegagalan Bank Century. Hal ini ditandai dengan tidak adanya kejutan yang berarti pada nilai tukar, pasar saham, dan sentimen pasar tetap positif.
Rabu, 09 Sep 2009 09:31 WIB







































