KCI mendatangkan kereta baru dari CCRC Qingdao Sifang sebanyak 1 trainset atau 12 unit kereta. Kereta akan digunakan untuk jalur Bogor Line dan Cikarang Line.
Polisi mengungkap penyebab remaja perempuan di Sukamakmur, Bogor, Jawa Barat, dianiaya temannya. Korban dianiaya karena dituduh menjelek-jelekkan pelaku.
Sebuah truk menabrak dua motor mengakibatkan seorang meninggal dunia di Jl Raya Ciawi-Sukabumi, Kota Bogor. Korban tewas sempat terseret truk sejauh 25 meter.
Video yang memperlihatkan keributan di depan Kebun Raya Bogor viral di media sosial. Keributan diduga terjadi antara sekuriti dan rombongan pengunjung.