detikNews
Meski Ditutup, Busway Bundaran HI Masih Dilalui Kopaja dan APTB
Warga Jakarta sudah mulai memadati kawasan Bundaran HI untuk perayaan malam tahun baru. Jalur TransJakarta koridor I Blok M- Kota sudah mulai ditutup namun masih ada armada Kopaja dan APTB yang melintasi kawasan Bundaran HI.
Selasa, 31 Des 2013 18:04 WIB







































