detikNews
Protes Penistaan Al Quran, Ribuan Orang Demo ke Kantor Pemkot Bekasi
Ribuan orang dari berbagai organisasi massa berunjuk rasa ke kantor Pemkot Bekasi. Mereka mendesak semua pelaku penistaan terhadap Al Quran ditangkap dan diadili.
Jumat, 14 Mei 2010 16:59 WIB







































