detikFinance
Penipuan Lelang Online Mengintai, Masyarakat Diminta Waspada
Modus yang dilakukan para oknum lelang palsu ini yaitu menawarkan barang-barang seperti laptop, handphone, emas, dan lain-lain dengan harga yang sangat murah.
Senin, 08 Jun 2020 18:27 WIB