detikInet
Samsung Galaxy S Tembus 5 Juta Unit
Samsung terus memperluas jangkauan penjualan perangkat anyarnya. Hanya dalam waktu empat bulan penjualan global ponsel pintar Galaxy S dilaporkan telah melebihi 5 juta unit.
Rabu, 06 Okt 2010 11:43 WIB







































