Prabowo Subianto geram setelah Anies Baswedan menyindir soal kepemilikan lahan yang dikuasainya. Saking geramnya, Prambowo sampai menyebut kata goblok.
Debat capres 2024 akan berlangsung malam ini. Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud yakin capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo akan unggul di debat nanti.