detikInet
Baru 25% Pemda yang Pakai Open Source
31 Desember 2011 adalah batas waktu pelaksanaan penggunaan software legal dan open source di lingkungan pemerintahan. Tapi sepertinya sampai saat ini masih banyak daerah yang belum melaksanakannya.
Selasa, 03 Mei 2011 17:31 WIB







































