detikFinance
Dahlan Iskan Ajak Jasa Marga Bangun Tol 1.000 Km di Sumatera
Menteri BUMN Dahlan Iskan ajak PT Jasa Marga Tbk membangun jalan tol 1.000 Km di Sumatera. Pemerintah daerah setempat diminta terlibat dalam pembangunan itu.
Selasa, 21 Feb 2012 18:25 WIB







































