detikFinance
Kena Gusur Proyek Tol JORR II, Kampus UI Buat Jalan Khusus
Kampus Universitas Indonesia (UI) telah menyiapkan jalan khusus sebagai akses masuk dan keluar rencana Tol Cinere-Jagorawi (Cijago) bagian dari Jakarta Outer Ring Road II (JORR II).
Senin, 08 Jul 2013 12:49 WIB







































