detikOto
Zona Berstiker Uji Emisi Diperluas
Zona stiker uji emisi di Jakarta akan diperluas. Di zona ini hanya mobil yang memiliki stiker lulus uji emisi diperbolehkan masuk atau parkir. Selain pusat perbelanjaan, kantor pemerintahan juga akan diperluas zona stiker uji emisinya.
Selasa, 22 Des 2009 15:14 WIB







































