detikSport
Warriors Menang Lagi di Kandang, Cavaliers Tumbang di Tangan Jazz
Golden State Warriors menajamkan rekor kemenangan kandang usai menundukkan New Orleans Pelicans. Sementara itu, Cleveland Cavaliers kalah di kandang Utah Jazz.
Selasa, 15 Mar 2016 12:50 WIB







































