detikNews
Thailand Akan Bergabung dalam Patroli Malsindo di Selat Malaka
Thailand berniat gabung dalam Patroli Malsindo di Selat Malaka. Selain Thailand, negara lain dijajaki untuk bergabung, termasuk India.
Jumat, 06 Agu 2004 20:57 WIB







































