detikNews
10 Juta Warga AS Tanda Tangani Petisi Untuk Impeachment Trump
Para aktivis menyampaikan petisi pada Kongres Amerika Serikat untuk memulai pemakzulan Presiden Donald Trump. Petisi tersebut ditandatangani oleh 10 juta orang.
Jumat, 10 Mei 2019 16:55 WIB







































