Jubir Prabowo, Dahnil Simanjuntak, mengungkapkan alasan Prabowo belum mendaftar KPU. Dia menyebut surat cuti dari Presiden Jokowi baru terbit hari ini.
Prabowo mengajukan izin untuk maju sebagai calon presiden dan cuti untuk mendaftar Pilpres 2024 ke KPU. Presiden Jokowi telah menyetujui permohonan tersebut.
Prabowo Subianto bersurat ke Presiden Joko Widodo (Jokowi). Prabowo meminta izin untuk maju sebagai capres dan juga mengajukan cuti untuk mendaftar ke KPU.