Indonesia menempati peringkat kedua dalam Global Muslim Travel Index 2022. Kemenparekraf mematok target RI bisa meraih peringkat pertama di tahun depan.
Ajang pertunjukan olahraga, musik, konferensi, eksibisi bahkan kegiatan ritual keagamaan pada skala yang besar akan selalu diikuti dengan kegiatan wisata.
Tim bulutangkis Indonesia untuk Piala Thomas & Uber 2022 menjalani latihan perdana setibanya di Thailand. Program latihannya baru yang ringan-ringan saja.
Pempek merupakan makanan khas Kota Palembang. Bahkan, sudah hampir 400 tahun lebih makanan ini tetap eksis dan bertambah banyak penggemarnya setiap hari