detikHot
Aktor Chris Evans Perankan Captain America di Layar Lebar
Siapa pemeran tokoh komik Marvel, Captain America, terjawab sudah. Aktor ganteng nan atletis, Chris Evans, menjadi orang yang akan memainkan jagoan bertopeng dan bertameng biru merah tersebut.
Rabu, 24 Mar 2010 09:02 WIB







































