detikFinance
Bursa Wall Street Tumbang
Mengikuti pelemahan bursa-bursa saham lain, saham-saham di Wall Street juga ditutup anjlok tajam. Semua sentimen negatif mengepung dan tak memberi kesempatan untuk penguatan.
Selasa, 16 Sep 2008 06:59 WIB







































