Ada dugaan penyidik KPK Stepanus Robin Pattuju tak sendiri saat menemui Wali Kota Tanjungbalai M Syahrial di rumah Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin. Benarkah?
Ironi di KPK, saat korupsi lelang jabatan di Pemkot Tanjungbalai diusut, malah penyidik KPK jadi tersangka karena menerima suap dari Wali Kota Tanjungbalai.
Wali Kota Tanjungbalai M Syahrial dijerat KPK sebagai tersangka ke penyidik KPK AKP Stepanus Robin Pattuju. Syahrial memiliki total harta kekayaan Rp 11,6 M.
Ramai-ramai anggota DPR mengkritik kasus penyidik KPK diduga menerima suap dari Wali Kota Tanjungbalai M Syahrial yang menyeret nama Waka DPR Azis Syamsuddin.