Sepakbola
Iaquinta: Musim Depan Juve Juara
Aktivitas bursa transfer musim panas di Seri A bikin Vincenzo Iaquinta bahagia. Penyerang Juventus itu percaya diri timnya akan bisa meraih Scudetto musim depan.
Jumat, 12 Jun 2009 02:24 WIB







































