Pasien Omicron yang dirawat di RSDC Wisma Atlet Kemayoran, hingga kini berjumlah 1.332 orang. Dari angka itu, sebanyak 1.305 di antaranya sudah sembuh.
COVID-19 RI makin melandai. Puncak gelombang Omicron diyakini sudah terlewati, tanpa ada lonjakan dahsyat seperti banyak diprediksi sebelumnya. Apa rahasianya?