detikNews
Patung Rambaldo Rusak Jadi Korban Orang Iseng
Makam Alfred Emile Rambaldo di Kembang Kuning Surabaya tak jauh beda dengan yang lain. Istimewanya hanya karena patung dirinya di atas makamnya. Namun, patung itu kini menjadi korban orang iseng.
Kamis, 12 Des 2013 16:47 WIB







































