detikNews
Demo Desak Fahri Dipecat, Santri Disebut PKS Jadi Alat Politisasi
Sekitar 20 pemuda, remaja, dan anak-anak yang mengaku berasal dari Jaringan Nasional Santri Indonesia Berdaulat mendatangi Kantor DPP PKS. PKS menyesalkan atribut santri telah dijadikan alat politik.
Rabu, 02 Jul 2014 18:35 WIB







































