detikFinance
Target Setoran PNBP Pertambangan 2009 Diturunkan
Pemerintah merevisi setoran PNBP dari sektor pertambangan. Jika awalnya PNBP 2009 dari sektor ini ditargetkan Rp 15 triliun, sekarang diturunkan menjadi hanya Rp 11-12 triliun.
Selasa, 31 Mar 2009 12:30 WIB







































