detikHealth
Awas, Meow Meow Mengincar si Pecinta Dugem
Penyalahgunaan obat makin marak saja di kalangan remaja dan pencinta dunia gemerlap (dugem). Sebaiknya orangtua waspada karena kini muncul obat baru Mephedrone (Meow Meow) yang pengaruhnya sama seperti ekstasi.
Senin, 22 Feb 2010 15:30 WIB







































