detikNews
Siapkan Rp 100 M, Ahok Akan Bangun Jogging Track hingga Dermaga di Ciliwung
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyiapkan dana hibah Rp 100 miliar untuk merapikan dan membangun Sungai Ciliwung. Rencananya, akan dibangun jogging track hingga dermaga di sungai yang bermuara di sekitar Pasar Ikan, Jakarta Utara itu.
Jumat, 28 Nov 2014 11:31 WIB







































