detikFinance
Laris Manis Bisnis Parsel Imlek
Bisnis parsel Imlek laris manis pada perayaan Tahun Baru Imlek 2561 yang jatuh pada 14 Februari 2010 ini. Jumlah pemesan parsel tahun ini meningkat 30-40%. Padahal harga juga meningkat sekitar 10% atau Rp 50 ribu.
Sabtu, 06 Feb 2010 16:41 WIB







































