detikNews
Datangi Antasari, Nasrudin Minta Bantuan Proyek Sampai Lamaran Kerja di KPK
Pertemuan Ketua KPK Antasari Azhar dan Direktur PRB Nasrudin bukan sekadar dalam urusan pelaporan kasus korupsi. Nasrudin kerap meminta campur tangan Antasari untuk memuluskan proposal proyek hingga soal lamaran kerja pegawai KPK untuk kerabatnya.
Senin, 04 Mei 2009 06:01 WIB







































