detikNews
Tolak Perintah Khadafi, 130 Tentara Libya Ditembak Mati
Sekitar 130 tentara Libya tewas karena keberanian menentang perintah keji Muammar Khadafi. Mereka ditembak mati karena menolak untuk menembaki demonstran.
Kamis, 24 Feb 2011 11:34 WIB







































