Banjir di Kabupaten Kudus sudah terjadi selama dua pekan lebih. Ketinggian air justru mengalami kenaikan karena intensitas curah hujan tinggi dua hari terakhir.
BMKG memprediksi cuaca di Daerah Istimewa Yogyakarta berpotensi diguyur hujan hari ini. BMKG juga meminta agar waspada gelombang tinggi di perairan selatan DIY.
Wali Kota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany meninjau 9 lokasi tanggul jebol dan longsor akibat luapan air dan hujan deras sejak beberapa hari lalu.