detikNews
Ahok: Seperti Kapal Mau Tenggelam, Saya Minta SKPD Siapkan Pelampung
Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama sudah tak terlalu berharap APBD bisa disahkan tepat waktu. Karena itu dia meminta jajarannya siap menggunakan APBD 2014.
Selasa, 09 Des 2014 18:25 WIB







































