detikNews
Penderita Kusta akan Dirujuk ke RS Glagah Mojokerto
Untuk memaksimalkan pengobatan penyakit kustanya, Suryadi (40) yang kini menjalani perawatan intensif di Puskesmas Pragaan, Sumenep, Madura akan dirujuk ke RS Glagah, Mojokerto.
Selasa, 23 Mar 2010 14:13 WIB







































