detikNews
Pemkab Blitar akan Gugat Gubernur, Soekarwo: Apanya yang Digugat
Gubernur Jawa Timur Soekarwo mempertanyakan keputusan Pemkab Blitar yang akan melayangkan gugatan terkait status Gunung Kelud. Alasannya, pemetaan wilayah di Gunung Kelud bukan dari Pemprov Jatim melainkan dari Kemendagri.
Selasa, 06 Mar 2012 16:40 WIB







































