Gubernur Khofifah menganugerahkan lencana Jer Basuki Mawa Beya kepada sejumlah tokoh di Jatim. Penghargaan diberikan menjelang peringatan HUT ke-75 RI.
Warga Jakarta harus benar-benar patuh protokol COVID-19. Kurva Corona masih menanjak. Anies menyatakan kondisi ini mengkhawatirkan. Positivity rate tinggi.
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mengungkap satu pasien positif Corona meninggal dunia di RSUD Dr Moewardi Solo. Pasien itu diketahui merupakan warga Wonogiri.
Wasekjen Partai Demokrat, Irwan, menilai penurunan elektabilitas Anies Baswwedan bisa saja karena pemberitaan soal perbedaan kebijakan dengan pemerintah pusat.
Gubernur DI Yogyakarta (DIY) Sri Sultan Hamengku Buwono (HB) X jelaskan alasan belum terapkan new normal dan perpanjang tanggap darurat virus Corona (COVID-19).
Sejumlah pondok pesantren di Jatim menyiapkan diri kembali melakukan aktivitas seperti dulu. Sebelumnya, ponpes di Jatim memulangkan santrinya akibat COVID-19.
Salah satu program unggulan Gubernur Khofifah, Jalur Lingkar Selatan (JLS), pembangunannya berjalan dengan baik. Hingga November, progresnya mencapai 56,73%.