detikSport
Capirossi Tampil di Assen
Absen di Donington Park lantaran cedera tangan, rider Suzuki Loris Capirossi memastikan akan tampil di seri berikutnya di sirkuit Assen, Belanda di akhir pekan.
Selasa, 24 Jun 2008 23:24 WIB







































