detikNews
Kota dan Kabupaten Probolinggo Terima Vaksin COVID-19
Kota dan Kabupaten Probolinggo sudah menerima vaksin COVID-19 tahap pertama. Masing-masing menerima 1.480 dan 3.000 dosis vaksin.
Senin, 25 Jan 2021 23:34 WIB