detikFinance
IHSG Merengkuh Level 2.100
IHSG di BEJ terus menggapai kembali titik puncaknya menembus 2.100, seiring terus membaiknya Wall Street dan berbagai bursa regional lainnya.
Kamis, 23 Agu 2007 12:07 WIB







































