detikSport
Park Ji-sung selesaikan transfer dari Manchester United
Klub London Queens Park Rangers menyelesaikan transfer pemain tengah Manchester United Park Ji-sung dengan kontrak dua tahun.
Senin, 09 Jul 2012 21:56 WIB







































