detikHealth
Kemenkes Minta Korban Perundungan PPDS Tidak Takut Melapor: Kami Lindungi
Kemenkes RI meminta para dokter junior untuk tidak takut melapor jika mengalami perundungan dalam PPDS. Ditegaskannya, keamanan pelapor dijamin Kemenkes.
Sabtu, 19 Agu 2023 14:01 WIB







































