detikHot
Ultah ke-32, Syahrini Dapat Kejutan dari Princess Lovers Community
Hari ini adalah hari yang paling membahagiakan bagi penyanyi Syahrini. Di hari ultahnya yang ke-32, pelantun lagu 'Sesuatu' itu mendapat kejutan dari para penggemarnya yang dijuluki 'Princess Lovers Community'.
Rabu, 01 Agu 2012 09:37 WIB







































