detikNews
Ahli Hukum UI: Batasan Usia Anak Bisa Dipidana Terlalu Rendah
Anak-anak yang tersangkut hukum harus dipandang berbeda dengan orang dewasa. Selain karena menjadi subyek hukum, anak-anak juga masih rawan dan berkembang.
Rabu, 07 Apr 2010 14:09 WIB







































