Penyelenggaraan Pilgub Jatim Digelar Serentak Dengan Pilwali 4 Kota
KPU Jatim akan menggelar Pilgub Jatim dan 5 Pilwali di daerah Jatim secara serentak pada 29 Agustus 2013. Ini demi melakukan efisiensi biaya penyelenggaraan pemilihan kepala daerah.
Kamis, 02 Agu 2012 21:03 WIB







































