detikNews
Komjen Suyitno Landung Terancam 20 Tahun Penjara
Komjen Pol Suyitno Landung tidak bisa menyembunyikan ketegangan dari wajahnya. Mantan Kabareskrim Mabes Polri itu diancam hukuman 20 tahun penjara.
Kamis, 15 Jun 2006 12:35 WIB







































