Pohon Tumbang di Taman Bungkul Timpa Lima Motor
Hujan deras disertai angin kencang melanda Surabaya menyebabkan 5 motor yang sedang diparkir mengalami naas. Motor yang diparkir di Taman Bungkul itu tertimpa pohon tumbang.
Selasa, 14 Des 2010 22:10 WIB







































