detikNews
Penyebab Kebakaran di Prambon Diduga Obat Nyamuk Bakar
Penyebab kebakaran yang mengakibatkan dua orang tewas dan tiga orang luka bakar di Prambon Sidoarjo, diduga obat nyamuk bakar yang menyambar kasur. Namun polisi masih melakukan olah TKP.
Selasa, 21 Jun 2011 10:27 WIB







































