detikHot
Limbah Industri Gitar Disulap Jadi Kacamata Kayu Oleh Eastwood
Di Solo, industri kreatif kacamata kayu serupa dengan Kabau ternyata juga ada. Uniknya produk kacamata tersebut bukan terbuat dari papan bekas skateboard, melainkan limbah industri gitar. Wow!
Rabu, 17 Sep 2014 14:50 WIB







































