detikHealth
Waktu Tepat Ajari Anak Pegang Gunting, Pisau, dan Benda Berbahaya Lain
Anak-anak pastinya sering merasa penasaran dengan segala sesuatu yang ada di sekitarnya. Terutama benda-benda berbahaya seperti pisau, gunting, atau air panas. Lantas, kapan sebenarnya waktu tepat mengajari anak benda yang cenderung berbahaya?
Selasa, 11 Feb 2014 18:05 WIB







































