Sepakbola
Ranieri: Leicester Sudah Sangat Dekat dengan Liga Champions
Kemenangan atas Crystal Palace memantapkan posisi Leicester City di puncak klasemen Liga Inggris. Manajer Leicester, Claudio Ranieri, menyebut timnya sudah sangat dekat dengan Liga Champions musim depan.
Minggu, 20 Mar 2016 01:38 WIB







































