detikNews
Mahfud Tegaskan Tak Ada Nego soal Natuna: Sudah Final Secara Internasional
Mahfud Md mengatakan Indonesia dan China tidak dalam suasana perang terkait pelanggaran ZEE di Natuna. Mahfud juga menegaskan tak ada negosiasi dengan China.
Senin, 06 Jan 2020 10:31 WIB