detikNews
Terjadi Lagi, Kali Licin Depok Dipenuhi Sampah Styrofoam
Sampah styrofoam kembali menutupi Kali Licin di Jalan Pramuka II, Pancoran Mas, Depok. Petugas Dinas PUPR Kota Depok turun tangan membersihkan.
Rabu, 13 Jul 2022 14:29 WIB